Untuk keluarga keturunan Cina, saat seseorang sedang berulang tahun hal yang wajib untuk dilakukan adalah memakan mie panjang umur. Konon katanya, dengan memakan mie panjang umur maka umur si pemakan bakmi yang sedang berulang tahun akan dipanjangkan seperti panjangnya sehelai bakmi. Mie panjang umur sangat identik dengan telur puyuh berwarna merah dengan taburan telur dadar yang diiris tipis di atasnya. Hanya membutuhkan waktu 30 hingga 40 menit untuk mempersiapkan mie panjang umur ini.
Bahan yang dibutuhkan:
Cara membuat: