Seperti yang kita tahu bahwa ikan tuna sangat baik untuk kesehatan jantung, kesehatan mata bahkan dapat mencegah store dan obesitas serta masih banyak manfaat dari ikan tuna ini.
Kali ini kami akan memberikan resep dengan olehan ikan tuna sebagai pelengkap dan bubur oat sebagai bahan utamanya ditambah dengan berbagai jenis sayuran lain yang menyehatkan. Penasaran? Yuk langsung simak resep lengkapnya;
Sajian oatmeal selagi hangat agar dapat menambah energi Anda selagi memakannya. Resep diatas untuk 3 porsi makan. Selamat mencoba.